Rabu, 16 Mei 2018

Persepsi dan Perilaku Kesejahteraan Hidup Rakyat Timor Timur

Judul
:
Persepsi dan Perilaku Kesejahteraan Hidup Rakyat Timor Timur
Penulis
:
Drs. Y. Argo Twikromo dkk
Penerbit
:
Pustaka Sinar Harapan
Tahun Cetak
:
1995
Halaman
:
158
ISBN
:
979-416-338-4
Harga
:
Rp. 60.000
Status
:
Ada


Untuk mempercepat tuntasnya integrasi Timor Timur, beberapa hal perlu diperhatikan dalam mengembangkan kesejahteraan hidup masyarakat dengan mengacu pada budaya dan perspektif lokal di propinsi itu:

  1. Penekanan pada pembangunan fisik dirasa sudah cukup, namun perlu dilanjutkan dengan penekanan pada aspek manusianya setempat untuk dapat terlibat dalam pengelolaan dan penyelenggaraan pengembangan yang mengacu pada konteks budaya lokal.
  2. Memberi peranan kepada Gereja sebagai potensi lokal yang dapat menggerakkan partisipasi masyarakat dalam suatu pengelolaan pengembangan.
  3. Memberi peranan bagi para liurai untuk menduduki posisi penting dalam pembangunan desa.
  4. Memberi peranan dan kepercayaan lebih kepada masyarakat yang telah siap untuk menggantikan kedudukan para pegawai pemerintahan yang pada awalnya merupakan pendamping, peletak dasar pembangunan propinsi itu.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...