Kamis, 21 Maret 2019

Etnomatematika Adonara

Judul
:
Etnomatematika Adonara
Penulis
:
Dr. Drs. Wara Sabon Dominikus, M. Sc
Penerbit
:
Media Nusa Creative
Tahun Cetak
:
2018
Halaman
:
150
ISBN
:
978-602-462-156-8
Harga
:
Rp. 80.000
Status
:
Kosong


Dalam buku Etnomatematika Adonara ini dipaparkan berbagai bentuk matematika atau aktivitas matematika dalam beberapa budaya Adonara. Berturut-turut dideskripsikan Bilangan dan Sistem Bilangan, Sistem Pengukuran dan Waktu, Matematika dalam budaya bercocok tanam, matematika dalam tradisi perkawinan, matematika dalam aktivitas menenun, dan matematika dalam aktivitas menganyam.

Membaca buku Etnomatematika Adonara ini, sekalian pembaca dihantar untuk menjawab berbagai pertanyaan di atas. Buku ini juga menegaskan bahwa dalam setiap aktivitas budaya terkandung berbagai matematika atau praktik matematika atau aktivitas matematika. Sejalan dengan hakekat matematika itu sendiri yakni sesungguhnya matematika adalah aktivitas manusia (human activity) dan matematika merupakan konstruksi sosial-budaya (social culture construction).


3 komentar:

  1. Bagaimana cara saya bs memesan buku2 tersebut? Adakah kontak yg saya bs hubungi?

    BalasHapus
    Balasan
    1. silakan hubungi: 085242134640 / email: mamanhusin@gmail.com

      Hapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...