|
Judul |
: |
Het Amanoebangsche Rijk op Timor 1849 |
|
Penulis |
: |
D.J. Van Den Dungen Gronovius |
|
Penyunting
|
: |
Pina Ope Nope |
|
Penerbit |
: |
- |
|
Tahun
Cetak |
: |
2025 |
|
Halaman |
: |
12 |
|
ISBN |
: |
- |
|
Harga |
: |
Rp.
45.000 |
|
Status |
: |
Ada |
“Penduduk di sini memiliki sedikit sekali kebutuhannya. Akibatnya hampir tidak terdapat usaha untuk berkembang dan maju. Untuk urusan makan minum dan kebutuhan sehari-hari penduduk sendiri mengaturnya, yakni membuka kebun di sekitar tempat tinggal, di mana tanah dikerjakan selama 8 tahun. Setelah itu mereka berganti tanah secara beramai-ramai dan membuka lagi kebun yang baru. Di kebun mereka menanam pisang, tebu, ubi, pampung (labu), jagung, kapas secara berselang-seling namun ditanam pada waktu yang sama. Pekerjaan merawat kebun menjadi urusan perempuan. Kesibukan sehari-harinya adalah pergi melihat kebunnya dan kembali ke rumah dengan membawa hasil kebun. Semua tanaman tumbuh dengan baik. Berulang kai saya terheran-heran melihat jagung yang tumbuh subur dan hitungan yang saya buat jumlah tanaman jagung dalam satu bilah bisa mencapai 680-704 butir.”

Tidak ada komentar:
Posting Komentar