Judul
|
:
|
Chega! Laporan Komisi Penerimaan, Kebenaran dan
Rekonsiliasi Timor-Leste (CAVR): Buku Panduan
|
Penulis
|
:
|
Komisi Penerimaan, Kebenaran, dan Rekonsiliasi (CaVR) di
Timor-Leste
|
Penerbit
|
:
|
Kepustakaan Populer Gramedia
|
Tahun Cetak
|
:
|
2010
|
Halaman
|
:
|
116
|
ISBN
|
:
|
978-979-91-0244-7
|
Harga
|
:
|
Rp. 1.000.000 (1 Set, 5 Buku)
|
Status
|
:
|
Ada
|
"Chega! terutama penting bagi mereka
yang percaya pada pentingnya kebenaran dan pelajaran yang bisa diambil guna
mencegah terulangnya kejahatan terhadap umat manusia.”
-- Asmara
Nababan,
mantan
Sekretaris Jenderal Komisi Nasional Hak Asasi Manusia
”SosiaIisasi
Chega! sangatlah penting bagiTimor-Leste dan Indonesia, agar kedua pihak dapat
mengetahui apa yang sesungguhnya terjadi.”
-- Ade
Rostina Sitompul,
aktivis
senior hak asasi manusia
""Proses
Komisi [CAVR] ini menunjukkan kepada kita bagaimana memutus rantai kebencian
serta pembalasan dendam, dan bagaimana melangkah ke depan sebagai bangsa.”
-- Maria
Hartiningsih,
penerima
penghargaan Yap Thiam Hien (2003)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar