Judul
|
:
|
Kota
Kupang dalam Gambar (Kupang City in Picture)
|
Penulis & Editor
|
:
|
Arnold Kolly Mally
|
Penerbit
|
:
|
Dinas Pariwisata, Seni dan Budaya
Kota Kupang
|
Tahun Cetak
|
:
|
2007
|
Halaman
|
:
|
-
|
ISBN
|
:
|
978-979-3487-95-3
|
Harga
|
:
|
NFS
|
Status
|
:
|
Kosong
|
Disadari
bahwa upaya promosi berbagai potensi pariwisata daerah yang ada merupakan satu
langkah yang harus dilakukan.
Kota
Kupang, ibu kota Provinsi Nusa Tenggara Timur, memiliki berbagai potensi
pariwisata yang dapat dijadikan komoditas untuk dipasarkan kepada pasar
potensial maupun pasar nyata (real market) melalui kegiatan komunikasi pasar
yang lebih professional dan terus menerus dengan menggunakan berbagai media
baik media cetak maupun media elektronik guna menggerakkan perekonomian
masyarakat menuju masyarakat urban yang sejahtera.
Buku
KOTA KUPANG DALAM GAMBAR disusun dengan maksud sebagai salah satu bahan promosi
potensi pariwisata dan potensi lainnya dalam bentuk rekaman gambar atau
photo-photo.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar