Judul
|
:
|
Bahasa, Sastra dan Sejarah, Kumpulan Karangan Mengenai
Masyarakat Pulau Roti
|
Penulis
|
:
|
James J. Fox
|
Penerbit
|
:
|
Djambatan
|
Tahun Cetak
|
:
|
1986
|
Halaman
|
:
|
371
|
ISBN
|
:
|
979-428-029-1
|
Harga
|
:
|
Rp. 160.000
|
Status
|
:
|
Kosong
|
Enam makalah dalam buku ini merupakan langkah-langkah yang
berbeda dalam menapaki sebuah jalan tunggal. Tujuan awal adalah hendak memahami
kebudayaan dan masyarakat Roti. Agar dapat melakukan hal tersebut dengan baik,
diperlukan satu kajian terhadap bahasa Roti dalam berbagai aspeknya, satu
kajian terhadap bahasa Roti dalam berbagai aspeknya, satu kajian terhadap
cerita lisan, dan satu kajian terhadap sejarah orang Roti baik yang termaktub
di dalam tradisi setempat maupun yang terekam dalam arsip sejarah. Kajian tentang
bahasa, literatur dan sejarah orang Roti ini telah menghasilkan bentuk-bentuk
analisis yang saling berhubungan sebagaimana yang terlihat dalam kumpulan
makalah ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar