Judul
|
:
|
Islam di Timor Timur
|
Penulis
|
:
|
Ambarak A. Bazher
|
Penerbit
|
:
|
Gema Insani Press
|
Tahun Cetak
|
:
|
1995
|
Halaman
|
:
|
136
|
ISBN
|
:
|
979-561-319-7
|
Harga
|
:
|
Rp. 75.000
|
Status
|
:
|
Ada
|
Sejarah Timor Timur tidak hanya mencatat pertentangan.
Sejak dahulu rakyat setempat telah menggalang persaudaraan dengan rakyat
Indonesia lainnya. Lebih dari itu, persaudaraan mereka telah membuahkan
keinginan luhur: Integrasi.
Lewat informasi yang dihimpun sejak 1977 hingga 1992,
penulis memfokuskan kajian pada persatuan penduduk asli penganut Zentiu dengan
pendatang Arab Hadramaut yang sambil berdagang menyebarkan Islam. Persatuan itu
bukan saja dalam hal menyemangati perlawanan mereka terhadap kolonialisme
Portugis, tetapi juga dalam mengisi masa integrasi dengan pembangunan di segala
bidang, terutama bidang pendidikan agama Islam. Anda yang ingin mengetahui sisi
lain Timor TImur, sangat tepat jika membaca buku ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar